Bhabinkamtibmas Polsek Lawang Kidul Hadiri Syukuran dan Tausiyah Pembukaan Pengajian Majlis Taklim Al Hidayah

Bhabinkamtibmas Polsek Lawang Kidul Hadiri Syukuran  dan Tausiyah Pembukaan Pengajian Majlis Taklim Al Hidayah

Borneo Nusantara News - Tanjung Enim, Bhabinkamtibmas Polsek Lawang Kidul menghadiri acara Kampung Tangguh Anti Narkoba pada hari Jum'at pukul 14:00 bertempat di Mushola Al hidayah pasar Tanjung Enim Kecamatan Lawang Kidul, Jumat (2/12)

Personel anggota Polsek  Lawang Kidul yang ikut dalam kegiatan tersebut di antaranya Aiptu PT. Atena, Aipda Hariyanto, Aipda Amriyanto, dan Aipda Walid Bayu Setiawan.

Giat menghadiri acara Kampung Tangguh Anti Narkoba Kelurahan Pasar Tanjung Enim adalah dalam  rangka Acara Syukuran dan Tausiyah Pembukaan Pengajian Majlis Taklim Al Hidayah.

Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas Polsek lawang kidul berpesan pengajian ini merupakan ajang silaturahmi dan saling mengenal, dalam rangka menciptakan lingkungan yang aman agar kepada para orang tua agar lebih peduli terhadap putra/i yang masih usia remaja agar terhindar dari miras, judi, dan narkoba.

Hal ini dilakukan oleh bhabinkamtibmas sesuai atensi Kapolsek IPTU Yogie Sugama Hasyim STK., SIK  melalui Aipda Amriyanto agar bhabin menjalin kumunikasi yang harmonis dengan warganya terutama tokoh agama. (Firman)

Related

regional 7301039451832417413

Ads

Kapolda Kalteng

Kapolda Kalteng
Kapolda Kalteng Irjen Pol Iwan Kurniawan, S.I.K., M.Si.

Banyak Dibaca

Anggota dari

Anggota dari

item