Pondok Baca Mako Menjadi Tempat Belajar Favorit Anak Desa Bahaur

Pondok Baca Mako Menjadi Tempat Belajar Favorit Anak Desa Bahaur


Borneo Nusantara News - Bahaur, Dalam upaya menyalurkan minat baca para pelajar, Ditpolairud Polda Kalteng menyediakan Pondok Baca Melek Huruf agar para pelajar lebih tersalurkan lagi minat membacanya seperti yang dimiliki oleh Mako Perwakilan Bahaur, Kabupaten Pulang Pisau.

Ka Mako Perwakilan Bahaur Bripka I Gusti Ketut Wija mengatakan bahwa pihaknya dengan sangat terbuka memberikan ilmu pengetahuan kepada pelajar, saat dikonfirmasi, Kamis (14/9/23).

Selain itu, Dirpolairud Polda Kalteng Kombes Pol Boby Pa'ludin Tambunan, S.I.K., M., menambahkan, dalam mendukung upaya Pemerintah meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) masyarajat bantaran sungai dan pesisir, pihaknya juga menyediakan Perpustakaan Terapung yang tersedia pada Kapal Patroli Type C2.

"Bukan hanya meningkatkan Sumber Daya Manusianya, tetapi Kualitas Pelayanan Kesehatan masyarakat juga kami berikan melalui Kapal-Kapal Patroli kami dengan menyediakan Klinik Terapung," tandasnya Boby. (Mirhan)

Related

news 4500403273706763164

Ads

Banyak Dibaca


Opini Coach Addie

Hakikat Rasa Sakit

Keputusan yang bijak adalah mengasah kebijaksanaan dalam menghadapi setiap lelah, rasa sakit, gelisah, kesedihan, luka lara, patah hati, dan...

Anggota dari

Anggota dari

item